Cara Download File di Scribd – Untuk bisa mengunduh atau mengunggah file di situs Scribd, maka kita wajib login serta berlangganan terlebih dahulu. Dengan seperti itu, maka kita bisa mengakses secara keseluruhannya. Hal ini dianggap ribet dan banyak orang yang enggan untuk melakukannya.
Di Scribd kita bisa mendapatkan bermacam-macam file misalnya, dokumen skripsi, dokumen presentasi, makalah, dan masih banyak lagi yang lainnya. Penggunaan Scribd banyak yang menilai adalah sesuatu hal ini sangat positif, pasalnya bukan untuk memudahkan urusan kita saja. Melainkan juga bisa mengurangi penggunaan kertas.
Tidak heran, banyak sekali orang yang menggunakan situs Scribd. Baik pengguna aktifnya sendiri, yaitu mencapai lebih dari 50 juta. Dan kurang lebih 50 ribu dokumen berhasil dimuat perharinya. Namun, menggunakan Scribd jika harus login terlebih dahulu, oleh karena itu kita mencari cara bagaimana untuk bisa mengatasi hal tersebut.
Pada hal banyake sekalo dokumen penting yang ada di situs Scribd yang bisa kita gunakan. Namun, jangan khawatir, pasalnya ada beberapa cara untuk mengatasi hal tersebut. Penasaran? Namun, silahkan simak penjelasan dibawah ini.
Apa Itu Scribd ?
Scribd merupakan sebuah situs web yang bermanfaat untuk bisa berbagi dokumen dengan menggunakan format iPaper. Dokumen tersebut berupa makalah, dokumen skripsi dan dokumen presentasi. Namun masih banyak dokumen-dokumen yang lainnya.
Kalian bisa mengunduh file dari Scribd melalui smartphone atau PC. Agar bisa mengaksesnya lebih, maka pengguna diharuskan login dan berlangganan. Namun, ternyata ada beberapa cara yang bisa dilakukan agar bisa mengaksesnya tanpa login. Langsung saja simak dibawah ini.
Cara Download File di Scribd
Kami akan menjelaskan beberapa cara yang bisa memudahkan kalian untuk membuat dokumen yang diperlukan. Oleh karena itu, silahkan simak artikel ini sampai selesai.
#1. Melalui DocDownloader.com
Cara pertama adalah menggunakan situs DocDownloader.com. Kelebihan dari situs ini adalah bisa download file dokumen dari sebuah situs berbagi yang lainnya, misalnya ISSUU, Slideshare dan Academia.
- Tentukan file yang akan di unduh dari Scribd >> copy link file tersebut.
- Kunjungi situs https://docdownloader.com/.
- Dan pastikan kalian ada di opsi “Scribd Downloader”
- Paste link yang telah di copy tadi >> klik “Get Link”
- Dan akan ada tombol Download, dan klik “Download PDF”
- Tunggu beberapa saat sampai selesai. Setelah itu kalian akan ditampilkan Download PDF dan ukurannya masing-masing.
- Klik tombol tersebut, otomatis file dokumen akan di unduh.
#2. Melalui Situs Scribd.com
Dikenal berbayar dan harus login, dan sekarang bisa mengunduh file scribd secara gratis hanya dengan mengikuti langkah-langkah dibawah ini
- Tentukan file dokumen yang akan di unduh.
- Copy link file dokumen tersebut.
- Buka situs www.scribd.com/document >> paste link yang tadi di copy.
- Klik “Download” >> lalu klik ” Download with Trial”
- Dan akan ditampilkan laman baru, pilih lah pilihan upload.
- Tekan “Select dokcument to upload” pada menu
- Setelah selesai, klik kembali file yang akan di unduh. Dan tentukan jenis file dari hasil yang di download.
- Maka, pengguna sudah bisa mendapatkan file dokumen dari scribd gratis.
#3. Melalui Scrib Downloader
Cara selanjutnya melalui situs Scrib Downloader, yang bisa mengunduh file dokumen dari situs Scribd.com Kalian bisa menggunakan situs scribdownloader.org, srcdownloader, dan scribdown.com .
Dan tidak jauh berbeda dengan cara sebelumnya. Begini cara mengunduh file dokumen di Scrib Downloader.
- Buka browser dan kunjungi situs Scribd.com
- Tentukan file dokumen yang ingin diunduh.
- Copy alamat URL file dokumen tadi.
- Bukalah situs yang ingin kalian gunakan untuk mengunduh.
- Paste link file dokumen yang sudah di copy tadi.
- Klik “Dapatkan tautan” >> klok tombol “Unduh”
- Klik centang yang ada di Captcha ketika muncul.
- Klik “Download PDF” tunggu sampai selesai.
#4. Melalui DLSCRIB.com
Selanjutnya menggunakan situs DLSCRIB.com yang bisa digunakan untuk mengunduh file tanpa perlu login terlebih dahulu. DLSCRIB.com juga tersedia server download, begini cara menggunakannya.
- Masuk ke situs DLSCRIB.com menggunakan browser.
- Tentukan file dokumen yang ingin di unduh.
- Copy alamat URL dari file tadi.
- Buka situs DLSCRIB.com
- Paste copy alamat URL tadi.
- Klik di tulisan “By using this tool….”
- Dan klik “Generate Dwonload Link”
- Centang ketika Captcha muncul.
- Klik “Download PDF” dan tunggu lah beberapa saat sampai keterangan PDF ditampilkan.
#5. Melalui Auto Generate Link
Auto Generate Link juga bisa kita manfaatkan untuk mengunduh seperti dari Youtube, Soundcloud, Zippyshare dan masih banyak lagi. Auto Generate Link dianggap situs generate yang lengkap, langsung saja simak cara dibawah ini.
- Copy alamat URL dari dokumen file Scribd yang akan diunduh.
- Kunjungi situs auto generate link di google >> paste link tersebut >> klik “Generate”
- Tunggu beberapa saat hingga selesai >> klik download.
Baca juga :
Penutup
Dan itulah cara-cara yang bisa kalian terapkan untuk Download File di Scribd dengan mudah tanpa perlu login. Pilih salah satu cara yang telah kami berikan diatas utnuk mengunduh file dokumen yang kalian butuhkan. Dan semoga artikel ini bisa membantu kalian, terimakasih.